Update Data Penanganan COVID-19 Kabupaten Bone Senin, 8 Juni 2020 Pukul 21.00 Wita

A. HARIAN:

Data harian Penanganan COVID-19 Kabupaten Bone pada Senin, 8 Juni 2020 pukul 21.00 Wita:

1. DIPERIKSA : 242 orang.

2. ODR : 137 orang.

3. ODP : 0 orang.

4. (PDP): 0 orang

5. POSITIF : 0 orang

B. REKAPAN:

Rekapan/Akumulasi Data Penanganan COVID-19 Kabupaten Bone sampai dengan Senin, 8 Juni 2020 pukul 21.00 Wita :

1. DIPERIKSA : 26.178 orang.

2. ODR : 12.762 orang
* Diamati 1.208 orang
* Selesai 11.554 orang

3. ODP : 346 orang
* Dipantau 27 orang
* Selesai 319 orang

4. PDP : 16 orang
* dirawat : 0 orang
* Selesai 16 orang

6. POSITIF COVID-19 : 14 orang
* Dirawat 8 orang
* Sembuh 6 orang
* Meninggal 0 orang

INFORMASI:

” Alhamdulillah, Hari ini 1 kasus Positif COVID-19 dinyatakan sembuh dengan initial ER (kasus-7), Jenis kelamin Laki-laki, Umur 23 tahun. Alamat Desa Sengeng Palie Kecamatan Lappariaja.

* Dari keterangan ini menunjukkan sampai dengan Senin, 8 Juni 2020 pukul 21.00 Wita, Akumulasi Warga Bone POSITIF COVID-19 sebanyak 14 orang. Dengan rincian 6 Sehat, dan 8 orang masih menjalani perawatan di Makassar.

INGAT DAN WASPADA :

* Jangan panik, ikuti protokol kesehatan bila keluar pakai masker, rajin cuci tangan pakai sabun, dan senantiasa berpikir positif dan berdoa kepada Tuhan Yang Maha Kuasa.

* Bupati Bone Bpk. Dr.H.A.Fahsar M.Padjalangi, M.Si. selaku Ketua Umum Tim Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Bone, mengucapkan terima kasih setinggi-tingginya kepada seluruh komponen masyarakat Bone dalam perjuangan memutus mata rantai COVID-19.

JUBIR COVID-19 Kab.Bone : drg.Yusuf, M.Kes.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *